Blog training #5
Hallo good people kali ini saya akan menceritakan pengalaman saya selama saya internship di NUSA Indonesia Gastronomy. Menjadi intern di sebuah perusahaan itu ada enak dan gak enaknya, enaknya itu karena kita bisa mengenal orang baru, pengalaman baru, bisa mendapat lebih banyak ilmu yang mungkin kita tidak dapat di kampus dan kita bisa membandingkan bagaimana cara atau method di industri dan di kamous ada yang sama ada juga beda. Dan gan enaknya adalah karena saya susah bergaul dengan orang baru lebih tepatnya gak nyaman dengan orang baru saya kenal jadi awalnya tuh saya diam-diam aja trus dan juga lumayan capek jad intern karena yah taulah pasti kebanyakan di suruh-suruh doang kan hehehehe.
NUSA Indonesia Gastronomy adalah restoran yang menyajikan masakan Indonesia seperti yang sudah saya tulis pada blog sebelumnya jadi say banyak eksplore masakan Indonesia baik yang sering saya makan sampai yang belum pernah sama sekali saya makan dan lihat.
Begitupun dengan bahan makanan yang ada disini meskipun banyak bahan yang menurut saya asin namun itulah kelebihan belajar disini karena bisa mengenal masakan Nusantara lebih luas lagi dan mengetahui ternyata ada loh bahan ini di daerah sini, seperti itu.
Komentar
Posting Komentar